NAS001

  1. Informasi Umum
Nama Mata KuliahPancasila Dan Kewarganegaraan
Kode Mata KuliahNAS001
Program StudiKomunikasi dan Penyiaran Islam
Kelompok Mata KuliahMata Kuliah Perinci Nasional
Jenis Mata KuliahWajib
Jumlah SKS2
Semester Paket1
Deskripsi
KompetensiMahasiswa Mampu menjelaskan dan memahami Pancasila & Kewarganegaraan. Indikator : 1. Konsep Pancasila, 2. Sumber historis, sosiologis, yuridis dan politik Pendidikan Pancasila, 3. Dinamika dan tantangan Pancasila, 4. Esensi dan urgensi Pancasila, 5. Pancasila Dalam Arus Sejarah Bangsa Indonesia, 6. Mampu menjelaskan Pancasila Sebagai Dasar Negara, 7. Mampu menjelaskan pancasila sebagai sistem filsafat, 8. Mampu menjelaskan pancasila sebagai sistem etika, 9. Mampu menjelaskan pancasila sebagai dasar nilai pengembangan ilmu.
  1. Mata Kuliah Prasyarat

Tidak Ada

  1. Daftar Kelas Mata Kuliah
NoTahun AkademikSemesterDosenRPS
12022/2023GasalAtik Nurfatmawati, S.E., M.I.Kom (2126128501)
22023/2024GasalRuslina Dwi Wahyuni, S.Sos.,M.A.P. (2126068404)
Shopping Cart